Windows 8.1 hadir dalam tampilan yang mirip dengan Windows 8, jika kamu Sign in di Windows 8.1, maka secara default kamu akan di arahkan pada Start Screen Windows 8.1, di Start Screen itulah terdapat banyak sekali Aplikasi Modern yang menurut saya hanya sebagai pemanis belaka, sebut saja Wethers, Maps, News, Tarvel, Finance, dan beberapa aplikasi lainnya yang mutlak membutuhkan koneksi internet saat kita ingin menjalankannya. Darisitulas muncul ide bagaimana Cara Uninstall Aplikasi Modern di Windows 8.1 yang saya gunakan. Ada dua cara untuk Unistall Aplikasi Modern Windows 8.1
Cara Pertama, Dengan Mengakses PC Setting di Windows 8.1
Tekan tombol Windows+C pada menu charm, klik Change PC Setting.
Pada menu PC Setting, klik Search & Apps
Selanjutnya klik Apps Size pilih aplikasi modern manakah yang akan kamu uninstall.
Cara yang kedua, cara ini sangatlah sederhana, kamu hanya diminta untuk mengakses menu Apps Modern Windows 8.1
Pada menu Apps Modern windows 8.1, klik kanan pada aplikasi yang ingin anda remove, dan klik Uninstall,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar